Posted On March 26, 2021

7 TIPS Menjaga Keamanan dalam Berselancar di Internet

bayu77 0 comments
SAPU TERBANG >> Serba Serbi >> 7 TIPS Menjaga Keamanan dalam Berselancar di Internet
7 tips menjaga keamanan di internet

Internet bukan lagi dunia baru bagi mereka-mereka yang menikmati anugerah Tuhan untuk hidup di era sekarang.
Saat anda membaca artikel ini, anda juga sedang berada di dunia yang disebut sebagai Internet.

Sama seperti dunia nyata yang sehari-hari kita gunakan sebagai tempat hidup dan berpijak, karena sudah menjadi dunia yang semakin besar dan banyaknya orang di dalamnya, kejahatan juga bertumbuh pesat di dalamnya.

Berbagai kejahatan dunia internet tercatat telah membawa kerugian yang sangat besar.
Ada orang-orang yang hanya bertujuan merusak dengan meramaikan dunia maya.Ada pula yang sudah lebih berpengalaman membuat kejahatan sebagai alat untuk mencuri data dan uang.

Melalui penyebaran virus dan malware dalam berbagai bentuk turunannya, dunia internet dipenuhi kejahatan tingkat tinggi.

Melalui artikel kali ini, saya mencoba membagikan 7 Tips yang dapat digunakan untuk menghindari kejahatan internet.Khususnya kejahatan-kejahatan yang menyangkut pencurian data dan uang.

Related Post

9 Kesalahan Strategi Media Sosial oleh Pemula

Jangan sedih menjadi pemula.Tidak selamanya pemula itu salah terus.Paling tidak yang pada kesempatan kali ini…

22 Ucapan Selamat Ulang Tahun untuk Orang Tua

Memberikan Ucapan Selamat Ulang tahun kepada orang tua itu boleh dikata gampang-gampang susah. Apalagi buat…

10 Aturan Penting dalam Marketing Media Sosial – Dilarang Melanggar !

Setiap komunitas, tak ayal juga komunitas media sosial tentu punya aturan-aturan yang wajib dipatuhi oleh…